Skip to main content
Contribution to Book
Ujaran Kebencian Dan Netiquette Di Media Sosial
Komunikasi dalam Gagasan dan Implementasinya (2021)
  • Wulan Purnama Sari, Tarumanagara University
Abstract
Fenomena ujaran kebencian belakangan ini marak dibicarakan, khususnya yang terjadi di media sosial. Media sosial menjadi platform utama sebagai media penyebaran ujaran kebencian, hal ini dikarenakan siapa saja dapat dengan mudah memproduksi konten ujaran kebencian kemudia menyebarkannya secara luas. Data menunjukkan sudah banyak kasus terjadi mengenai ujaran kebencian ini. Salah satu solusi yang dapat diterapkan untuk mengatasi fenomena ujaran kebencian ini melalui netiquette. Netiquette merupakan etika dalam berinteraksi di media sosial. Netiquette menjadi pedoman bagi pengguna media sosial mengenai cara berkomunikasi dan menyatakan pendapatnya dalam media sosial, serta memahami untuk tidak ikut menyebarkan ujaran kebencian.
Keywords
  • hate speech,
  • media sosial,
  • netiquette,
  • ujaran kebencian
Publication Date
November, 2021
Editor
Sinta Paramita, Sisca Aulia
Publisher
LPPI UNTAR (UNTAR Press)
ISBN
978-623-6463-02-4
Citation Information
Wulan Purnama Sari. "Ujaran Kebencian Dan Netiquette Di Media Sosial" JakartaKomunikasi dalam Gagasan dan Implementasinya (2021) p. 169 - 178
Available at: http://works.bepress.com/wulan-purnamasari/70/
Creative Commons License
Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons CC_BY-NC International License.